RPP KLS VII KD.04

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

SMP/MTs                    : SMPN .........................
Mata Pelajaran             : Pendidikan Agama Islam
Kelas/Semester            : VII / 1
Alokasi Waktu             : 2 x 40 menit ( 2 x pertemuan)
 
A. Standar Kompetensi        :
     4.Membiasakan perilaku terpuji

B. Kompetensi dasar             :
4.1. Menjelaskan pengertian tawadhu’, taat, qonaah dan sabar.

C. Tujuan Pembelajaran      :  Peserta didik dapat
1.      Menjelaskan sifat-sifat tawadhu’, taat, qana’ah, dan sabar.
2.      Menyebutkan dalil naqli tentang sifat-sifat tawadhu’, taat, qana’ah, dan sabar
3.      Menampilkan contoh-contoh perilaku tawadhu’, taat, qana’ah, dan sabar dalam kehidupan sehari-hari
4.      Membiasakan perilaku tawadhu’, taat, qana’ah, dan sabar dalam kehidupan sehari-hari.

D. Materi Pokok        :  
Sifat terpuji (tawadhu’, taat. Qonaah dan sabar)
            Tawadhu’ artinya rendah hati ,sederhana dalam ucapan, berpakaian, dan perbuatan sehari-
Hari. Orang yang berpribadi tawadhu’ ciri-cirinya sederhana dalam ucapan, perbuatan dan  pakaian. Dia suka menghagai dan menghormati orang lain tidak sombong atau angkuh
            Al Qur an surat Al Isra’ 31 mengajarkan :
wur Ä·ôJs? Îû ÇÚöF{$# $·mttB ( y7¨RÎ) `s9 s-̍øƒrB uÚöF{$# Æs9ur x÷è=ö6s? tA$t6Ågø:$# ZwqèÛ ÇÌÐÈ
         37.  Dan janganlah kamu berjalan di muka bumi Ini dengan sombong, Karena Sesungguhnya kamu sekali-kali tidak dapat menembus bumi dan sekali-kali kamu tidak akan sampai setinggi gunung.
           Taat ialah patuh, senantiasa menurut kepada ajaran yang diyakini kebenarannya. Taat berarti sholeh. Ummat  Islam wajib taat kepada Allah Sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWTSebagai mana tercantum dalam Q S Annisa’ 59
$pkšr'¯»tƒ tûïÏ%©!$# (#þqãYtB#uä (#qãèÏÛr& ©!$# (#qãèÏÛr&ur tAqߧ9$# Í<'ré&ur ͐öDF{$# óOä3ZÏB ( bÎ*sù ÷Läêôãt»uZs? Îû &äóÓx« çnrŠãsù n<Î) «!$# ÉAqߧ9$#ur bÎ) ÷LäêYä. tbqãZÏB÷sè? «!$$Î/ ÏQöquø9$#ur ̍ÅzFy$# 4 y7Ï9ºsŒ ׎öyz ß`|¡ômr&ur ¸xƒÍrù's? ÇÎÒÈ
59.  Hai orang-orang yang beriman, taatilah Allah dan taatilah Rasul (nya), dan ulil amri di antara kamu. Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang sesuatu, Maka kembalikanlah ia kepada Allah (Al Quran) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu benar-benar beriman kepada Allah dan hari kemudian. yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.

Qana’ah artinya pandai menerima kenyataan , memanfaatkan yang ada sesuai dengan batas ( kamus bahasa Indonesia) .Sifat qona’ah menjadikan hati tensng .Sebagaimana diterangkan dalam QS Hud : 9 :* $tBur `ÏB 7p­/!#yŠ Îû ÇÚöF{$# žwÎ) n?tã «!$# $ygè%øÍ ÞOn=÷ètƒur $yd§s)tFó¡ãB $ygtãyŠöqtFó¡ãBur 4 @@ä. Îû 5=»tGÅ2 &ûüÎ7B ÇÏÈ
6.  Dan tidak ada suatu binatang melata[709] pun di bumi melainkan Allah-lah yang memberi rezkinya, dan dia mengetahui tempat berdiam binatang itu dan tempat penyimpanannya[710]. semuanya tertulis dalam Kitab yang nyata (Lauh mahfuzh).

[709]  yang dimaksud binatang melata di sini ialah segenap makhluk Allah yang bernyawa.
[710]  menurut sebagian ahli tafsir yang dimaksud dengan tempat berdiam di sini ialah dunia dan tempat penyimpanan ialah akhirat. dan menurut sebagian ahli tafsir yang lain maksud tempat berdiam ialah tulang sulbi dan tempat penyimpanan ialah rahim.
     Sabar artinya tabah, tahan uji tidak mudah putus asa  Sifat sabar akan mengantarkan pada keberhasilan seseorang . Sebagaimana diterangkan dalam QS. Al Baqarah 153.
$ygƒr'¯»tƒ z`ƒÏ%©!$# (#qãZtB#uä (#qãYÏètGó$# ÎŽö9¢Á9$$Î/ Ío4qn=¢Á9$#ur 4 ¨bÎ) ©!$# yìtB tûïÎŽÉ9»¢Á9$# ÇÊÎÌÈ
153.  Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu[99], Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.

[99]  ada pula yang mengartikan: Mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan shalat.

E.  Model Pembelajaran  : : CTL, Active Learning

F. Strategi Pembelajaran
     Peertemuan pertama
No
Kegiatan
Waktu
Metode
1
Pendahuluan
   a.   Salam pembukaDo’a ( religius, disiplin)
   b.   Melaksanakan appersepsi ( ingin tahu, mandiri, kreatif)
c.    Menjelaskan kompetensi yang harus dicapai 
       dalam   kegiatan pembelajaran ( tanggung jawab)
d.   Motivasi (religius)
10 menit

Pemodelan
2
Kegiatan Inti
a.      Secara individu peserta didik membaca dan memahami materi tentang sifat terpuji (tawadhu, taat, qonq’qh dan sabar) (Disiplin, kerja keras, mandiri)
b.      Secara kelompok siswa berdiskusi tentang sifat terpuji . Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dan ditanggapi oleh kelompok lainnya.(Mandiri, toleransi, demokratis )
c.      Guru memberi kesimpulan dan hal-hal yang dianggap perlu.( Tanggung jawab)
d.     Guru memberikan penilaian terhadap masing-masing kelompok.( Menghargai prestasi)
60 menit

Inquirry

Learning community
Performance


Ceramah

Penilaian proses
3
Penutup
e.       Mengadakan refleksi ( tanggung jawab)
f.       Memberikan tugas Rumah  ( mandiri, kerja keras, tanggung  jawab)
10 menit

Klarifikasi
Penugasan
H. Alat dan Sumber Belajar            :
a. Alat/ Media         :    Bahan diskusi kelompok
b. Sumber belajar    :   1.  Materi Akhlak  oleh Barmawie Umarie
                                        2.  Buku PAI Kelas VII

I. Penilaian  :
No
Jenis tagihan
tehnik
Bentuk Instrumen
1
Tugas diskusi kelompok
Presentasi dan Menempel hasil diskusi di papan tulis
Soal Uraian
2
Test unjuk kerja kelimpok
Performenc
Presentasi
     
   Instruman diskusi kelompok         :
1.      Jelaskan pengertian tawadhu’
2.      sebutkan ciri-ciri orang tawadhu’
3.      Sebutkan ciri-ciri orang tidak tawadhu’
4.      Lafalkan dalil naqli tentang sifat tawadhu’
5.      Jelaskan pengertian taat
6.      sebutkan ciri-ciri orang taat
7.      Sebutkan  ciri-ciri orang tidak taat
8.      Lafalkan dalil naqli tentang sifat taat
9.      Jelaskan pengertian Qanaah
10.  sebutkan ciri-ciri orang qanaah
11.  Sebutkan  ciri-ciri orang tidak qanaah
12.  Lafalkan dalil naqli tentang sifat qanaah
13.  Jelaskan pengertian sabar
14.  sebutkan ciri-ciri orang sabar
15.  Sebutkan  ciri-ciri orang tidak sabar
16.  Lafalkan dalil naqli tentang sifat sabar
   
     Instruman Test unjuk kerja:
           1. Melafalkan QS.Al Isra’ 37

37.  Dan janganlah kamu berjalan di muka bumi Ini dengan sombong, Karena Sesungguhnya kamu sekali-kali tidak dapat menembus bumi dan sekali-kali kamu tidak akan sampai setinggi gunung.

           2. Melafalkan QS.Annisa’ 59

59.  Hai orang-orang yang beriman, taatilah Allah dan taatilah Rasul (nya), dan ulil amri di antara kamu. Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang sesuatu, Maka kembalikanlah ia kepada Allah (Al Quran) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu benar-benar beriman kepada Allah dan hari kemudian. yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.

           3. Melafalkan QS.Hud 6

6.  Dan tidak ada suatu binatang melata[709] pun di bumi melainkan Allah-lah yang memberi rezkinya, dan dia mengetahui tempat berdiam binatang itu dan tempat penyimpanannya[710]. semuanya tertulis dalam Kitab yang nyata (Lauh mahfuzh).

           4. Melafalkan QS Al Baqarah 153

153.  Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu[99], Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.

     Instruman Tugas rumah:
         1. Menyalin dalil tentang tawadhu’, taat, qonaah dan sabar dibuku tugas
         2. Pengamatan tentang sifat tawadhu’, taat, qonaah dan sabar yang ada di keluargamu


Mengetahui,
Kepala Sekolah






...................................................
NIP.
Demak, .........................

Guru PAI,





................................................
NIP.